12 Jan 2015

MediaTek Sedang Ciptakan Prosesor Super Inti 10-12

"MediaTek Sedang Ciptakan Prosesor Super Inti 10-12" menjadi topik pilihan dalam artikel kali ini. Tim Soepeno Blog menyajikannya untuk pembaca sekalian. Selamat menikmati!

Dalam dunia teknologi prosesor Qualcomm mungkin lebih popular dan canggih di bandingkan dengan MediaTek, Dan Qualcomm lebih banyak di gunakan oleh Vendor Smartphone dunia. Namun di tahun 2015 ini mungkin aka nada perubahan pasalnya MediaTek sedang menciptakan prosesor dengan inti 10 sampai 12. Dengan demikian Qualcomm bakalan tersingkirkan oleh MediaTek jika tidak ada terobosan baru yang di kembankan. Saat ini Qualcomm masih menjadi prosesor terbaik dengan Octa-Corenya atau Otak 8. Berita ini di ungkap oleh MyDrivers(via Phone Arena) (12/01) langsung dari China. Yang menjadi pertanya kit saat ini adalah kapan yaa MediaTek mengeluarkan prosesor barunya?..


Mungkin bagi anda yang merupakan pecinta gadged berhrap MediaTek akan segera merampungkan proyek ini, Sebab dengan rampungnya proyek yang di garap oleh MediaTek, akan lahir Smartphone dengan Prosesor Deca/10 dan Dodeca/12 yang harganya terjangkau. Semoga tahun ini bisa keluar yaa… MediTek merupakan perusahaan yang memproduksi Prosesor yang di pakai oleh perusahaan Smartphon yang memiliki harga terjangkau seperti Xiomi Redmi Note yang merupakan Smartphone murah dengan kecepatan mumpuni. Xiomi sekarang menjadi salah satu Smartphon dengan penjualan tinggi.

Namun dalam proyek ini kemungkinan kecil akan terjadi sebab untuk pengembangan prosesor membutuhkan waktu yang cukup lama dan bertaun tahun. Akan tetapi tidak mustahil juga bila MediaTek lebih cepat merampungkan prosesor 12 inti ini, Jika sebelumnya telah melakukan pengerjaan secara rahasia yang tidak di ungkapkan pada publik.

Untuk saat ini kita harus nikmati dulu prosesor Qualcomm yang baru yaitu Snapadragon 615 dan Snapdragon 810 yang telah ada pada Smartphone kelas menengah atas. Semoga MediaTek cepat merampungkan proyek ini sehingga kita memiliki Smartphone dengan kecepatan yang bagus serta dengan harga yang murah tentunya. 

Itu saja untuk berita tentang Gadged terbaru dari kami, Semoga informasi ini dapat bermanfaat serta menambah pengetahuan anda tentang dunia Tecnology yang sedang berkembang pada saat ini. Dan gunakanlah Tecnologi ini dengan hal-hal positif sehingga anda tidak berurusan dengan yang berwajib. 

Sumber  Merdeka.com


Temukan Soepeno Blog di berbagai media social:
Twitter: @SEOPeno
Facebook: Soepeno Blog

Categories:

0 comments:

Posting Komentar

Copyright © Soepeno Blog

Up ↑